Halaman

Kamis, 08 Desember 2011

Minyak Mentah Lanjutkan Kejatuhan Saat Perkiraan Permintaan Turun

Monexnews - Kontrak minyak mentah As bergerak turun hari Kamis, melanjutkan kejatuhan harian setelah data yang menunjukkan adanya persediaan yang naik yang melampaui perkiraan di AS memburuk setelah sentiment yang adan muncul ditengah ksisi hutang di Eropa.

Kontrak minyak mentah NYMEX untuk kontrak bulan Januari turun 19 sen menjadi $100.30 per barel, setelah bertahan turun 79 sen di level $100.49 per barel di sesi sebelumnya.

Arab Saudi memproduksi minyak mentah dalam tingkat tertingginya sebagai sinyal untuk para produsen lainnya dan pembeli dalam 1 minggu ini sebelum pertemuan OPEC yang bermaksud untuk memenuhi permintaan pelanggan dengan penambahan output apabila diperlukan.

Persediaan minyak mentah AS naik 1.34 juta barel minggu ini hingga 2 Desember, menurut laporan dari Energy Information Administration terkait laporan mingguan hari Rabu kemarin, lebih tinggi dari perkiraan para analis.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar